BELAJAR ILMU TENTANG ADAB SEBELUM YANG LAINNYA
Khalid bin Nazzar rahimahullahu ta’ala berkata, aku pernah mendengar al-Imam Malik bin Anas rahimahullahu ta’ala mengatakan kepada seorang anak muda dari kabilah Quraisy,
يا ابن أخي تعلَّم الأدب قبل أن تتعلَّم العلم.
“Wahai anak saudaraku, pelajarilah ilmu tentang adab/akhlak mulia sebelum engkau mempelajari ilmu lainnya.”
Sumber: Hilyatul Auliyaa (jilid: 6/hal. 330)
•┈┈┈┈•✿❁✿•┈┈┈┈•
Whatsapp alilmoe
Telegram Al-Hijri
Telegram alilmoe
Instagram al_ilmoe
Website alilmoe